Office 365 Global Bootcamp 2019
Salam semangat, terima kasih sudah hadir di Office 365 Global Bootcamp 2019. Terima kasih sudah bersemangat untuk mengikuti kegiatan ini. Laman ini akan diperbarui secara optimal setelah kegiatan berakhir. Laman ini berisi sumber daya yang dibutuhkan dan yang telah didemonstrasikan pada saat kegiatan dilakukan.
Slide Presentasi
Slide presentasi berisi berkas PowerPoint yang ditampilkan pada sesi sharing. Slide presentasi dapat diunduh pada OneDrive
- Apa yang baru di Platform Microsoft 365
- Lebih dalam dengan Graph API
- Lebih dalam dengan Identity Platform
Kode Contoh
Kode contoh berisi kode lab yang sudah dicompile dan dapat digunakan beberapa kode contoh diambil dari Microsoft Docs kode dapat diunduh pada Onedrive
- Office 365 MSAL - JavaScript
- Web Application AD - Graph (Tutorial Docs)
- Web Application - Graph (Visual Studio Generated)
- PowerPoint Add-In (Samples Docs)
Referensi Belajar
Berikut referensi belajar Microsoft Graph
- Daftarkan diri di Office 365 Developer Program
- Ikuti tutorial di Office 365 Developer Portal
Tidak ada komentar